PPDB SMP KOTA YOGYAKARTA 2023/2024: Info Lengkap Jadwal, Persyaratan dan Pendaftaran


PPDB SMP KOTA YOGYAKARTA 2023/2024: Info Lengkap Jadwal, Persyaratan dan Pendaftaran

Hello Sobat Lokabaca!

Mau tahu informasi terbaru tentang PPDB SMP? Yuk, simak artikel PPDB SMP KOTA YOGYAKARTA 2023/2024: Info Lengkap Jadwal, Persyaratan dan Pendaftaran sampai selesai! PPDB atau Penerimaan Peserta Didik Baru merupakan kegiatan yang di lakukan setiap tahun oleh sekolah untuk menerima siswa baru. Sebelum mendaftar, pastikan kamu mengetahui jadwal, persyaratan, dan cara pendaftarannya terlebih dahulu.

Jadwal PPDB SMP KOTA YOGYAKARTA 2023/2024

BIBIT UNGGUL

KEGIATAN JENIS MULAI AKHIR KETERANGAN
Pembagian Token Kepada Siswa Offline 8 Juni 2023 Sekolah asal masing-masing
Aktifasi Token Online 12 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB

13 Juni 2023

Pukul 14:00 WIB

24 Jam

yogya.siap-ppdb.com

Pemilihan/ Pendaftaran Sekolah Online 12 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB

13 Juni 2023

Pukul 14.00 WIB

24 Jam

yogya.siap-ppdb.com

Seleksi Online 12 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB

13 Juni 2023

Pukul 23.59 WIB

24 Jam

yogya.siap-ppdb.com

Pengumuman Hasil Seleksi Online 14 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB

yogya.siap-ppdb.com
Daftar Ulang Offline 14 Juni 2023

Pukul 10.00 WIB

15 Juni 2023

Pukul 14.00 WIB

Sekolah yang bersangkutan

ZONASI WILAYAH

KEGIATAN JENIS MULAI AKHIR KETERANGAN
Pengajuan Pendaftaran Online 13 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB

15 Juni 2023

Pukul 10.00 WIB

24 Jam

yogya.siap-ppdb.com

Verifikasi Pendaftaran Offline 14 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB

15 Juni 2023

Pukul 14.00 WIB

Jam Kerja

Salah satu sekolah pilihan

Seleksi Online 24 Jam

yogya.siap-ppdb.com

 Pengumuman Hasil Seleksi Online 16 Juni 2023

Pukul 10.00 WIB

yogya.siap-ppdb.com
Daftar Ulang Offline 16 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB – 15.00 WIB

17 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB – 10.00 WIB

Jam Kerja

Sekolah yang bersangkutan

ZONASI MUTU

KEGIATAN JENIS MULAI AKHIR KETERANGAN
Pengajuan Pendaftaran Online 16 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB

21 Juni 2023

Pukul 10.00 WIB

24 Jam

yogya.siap-ppdb.com

Verifikasi Pendaftaran Offline 19 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB

21 Juni 2023

Pukul 14.00 WIB

Jam Kerja

Salah satu sekolah pilihan

Seleksi Online 24 Jam

yogya.siap-ppdb.com

 Pengumuman Hasil Seleksi Online 22 Juni 2023

Pukul 10.00 WIB

yogya.siap-ppdb.com
Daftar Ulang Offline 22 Juni 2023

Pukul 10.00 WIB – 14.00 WIB

23 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB – 14.00 WIB

Jam Kerja

Sekolah yang bersangkutan

AFIRMASI PENDUDUK TIDAK MAMPU

KEGIATAN JENIS MULAI AKHIR KETERANGAN
Pengajuan Pendaftaran Online 18 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB

21 Juni 2023

Pukul 10.00 WIB

24 Jam

yogya.siap-ppdb.com

Verifikasi Pendaftaran Offline 19 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB

21 Juni 2023

Pukul 14.00 WIB

Jam Kerja

Salah satu sekolah pilihan

Seleksi Online 24 Jam

yogya.siap-ppdb.com

 Pengumuman Hasil Seleksi Online 22 Juni 2023

Pukul 10.00 WIB

yogya.siap-ppdb.com
Daftar Ulang Offline 22 Juni 2023

Pukul 10.00 WIB – 14.00 WIB

23 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB – 14.00 WIB

Jam Kerja

Sekolah yang bersangkutan

PRESTASI LUAR DAERAH

KEGIATAN JENIS MULAI AKHIR KETERANGAN
Pengajuan Pendaftaran Online 18 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB

21 Juni 2023

Pukul 10.00 WIB

24 Jam

yogya.siap-ppdb.com

Verifikasi Pendaftaran Offline 19 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB

21 Juni 2023

Pukul 14.00 WIB

Jam Kerja

Salah satu sekolah pilihan

Seleksi Online 24 Jam

yogya.siap-ppdb.com

 Pengumuman Hasil Seleksi Online 22 Juni 2023

Pukul 10.00 WIB

yogya.siap-ppdb.com
Daftar Ulang Offline 22 Juni 2023

Pukul 10.00 WIB – 14.00 WIB

23 Juni 2023

Pukul 08.00 WIB – 14.00 WIB

Jam Kerja

Sekolah yang bersangkutan

JALUR PERPINDAHAN TUGAS ORANG TUA / WALI DAN KEMASLAHATAN GURU

Kegiatan Jenis Mulai Akhir Keterangan
Pengajuan token offline 9 juni 2023

pukul

08:00 – 14:00 WIB

13 juni 2023

Pukul

08:00 – 14:00 WIB

Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga
Aktifasi Token online 13 juni 2023 Pukul 08:00 – 15:00 WIB 15 juni 2023 Pukul 23:29 WIB 24 Jam

yogya.siap-ppdb.com

Seleksi online 24 Jam

yogya.siap-ppdb.com

Pengumuman hasil seleksi 16 Juni  2023 Pukul 08:00 WIB http//yogya.siap-ppdb.com
Daftar ulang Online 16 juni 2023 Pukul 08:00 – 15:00 Jam kerja Sekolah yang bersangkutan

Persyaratan PPDB SMP KOTA YOGYAKARTA 2023/2024

Ada beberapa persyaratan yang harus kamu penuhi sebelum mendaftar ke SMP melalui jalur PPDB. Persyaratan tersebut antara lain:

Prestasi Bibit Unggul

  1. Calon Peserta Didik Baru asal sekolah dalam Daerah;
  2. Telah lulus SD/MI, yang dibuktikan dengan sekurang- kurangnya memiliki surat keterangan lulus;
  3. Memiliki Sertifikat Hasil ASPD;
  4. Berusia paling tinggi 15 (lima belas) tahun pada tanggal 1 Juli 2023;
  5. Merupakan 10% (sepuluh persen) terbaik dari jumlah seluruh Peserta Didik kelas 6 di sekolah, yang ditentukan berdasarkan ranking di sekolah selama 5 (lima) semester, mulai semester 7, 8, 9, 10, dan 11 terdiri dari mata pelajaran PPKN, Bahasa Indonesia, Matematika, IPA dan IPS.

Zonasi Wilayah

  1. Penduduk Daerah;
  2. Telah lulus SD/MI/Paket A, yang dibuktikan dengan sekurang- kurangnya memiliki surat keterangan lulus;
  3. Berusia paling tinggi 15 (lima belas) tahun pada tanggal 1 Juli 2023;
  4. Memiliki Sertifikat Hasil ASPD atau Surat Keterangan Hasil ASPD.

Zonasi Mutu

  1. Penduduk Daerah
  2. Telah lulus SD/MI/Paket A, yang dibuktikan dengan sekurang- kurangnya memiliki surat keterangan lulus;
  3. Memiliki Sertifikat hasil ASPD atau Surat Keterangan Hasil ASPD;
  4. Berusia paling tinggi 15 (lima belas) tahun pada tanggal 1 Juli 2023;

Afirmasi Penduduk Tidak Mampu

  1. Telah lulus SD/MI/Paket A, yang dibuktikan dengan sekurang- kurangnya memiliki surat keterangan lulus;
  2.  Memiliki Sertifikat Hasil ASPD atau Surat Keterangan Hasil ASPD;
  3.  Kartu menuju sejahtera atau bukti pendataan;
  4. Berusia paling tinggi 15 (lima belas) tahun pada tanggal 1 Juli 2023.

Prestasi Luar Daerah

  1. Penduduk Luar Daerah;
  2. Telah lulus SD/MI/Paket A, yang dibuktikan dengan sekurangkurangnya memiliki surat keterangan lulus;
  3. Memiliki Sertifikat Hasil ASPD atau Surat Keterangan Hasil ASPD;
  4. Berusia paling tinggi 15 (lima belas) tahun pada tanggal 1 Juli 2023;

Perpindahan Tugas Orang Tua / Wali dan Kemaslahatan Guru

  1. Telah lulus SD/MI/Paket A, yang dibuktikan dengan sekurang- kurangnya memiliki surat keterangan lulus;
  2. Perpindahan Tugas Orang Tua/Wali dari luar Daerah ke dalam Daerah sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku;
  3. Peserta didik yang menggunakan jalur perpindahan tugas orang tua/wali dari luar Daerah ke dalam Daerah dapat dilakukan apabila Kartu Keluarga (KK) orang tua/wali tersebut adalah Kartu Keluarga (KK) dari luar Daerah;
  4. Memiliki Sertifikat Hasil ASPD atau Surat Keterangan Hasil ASPD;
  5. Berusia paling tinggi 15 (lima belas) tahun pada tanggal 1 Juli 2023;
  6. Perpindahan tugas sebagaimana dimaksud pada angka (2) dibuktikan dengan surat keputusan perpindahan tugas dari instansi/lembaga/kantor meliputi: ASN, TNI/POLRI atau BUMD/BUMN yang mempekerjakan;
  7. Perpindahan Tugas Orang Tua/Wali paling lama 3 (tiga) tahun terakhir sebelum pelaksanaan PPDB;
  8.  Calon peserta didik yang memilih Jalur Perpindahan tugas orang tua/wali tidak dapat mempergunakan pilihan pada Jalur lainnya pada waktu yang bersamaan;
  9. Anak guru yang bertugas di SMP Negeri yang dibuktikan SK Definitif terakhir Pejabat Pembina Kepegawaian yang menyatakan guru tersebut bertugas di sekolah yang bersangkutan.

Cara Pendaftaran PPDB SMP KOTA YOGYAKARTA 2023/2024

PPDB SMP KOTA YOGYAKARTA 2023/2024

Pengumuman PPDB SMP KOTA YOGYAKARTA 2023/2024

Setelah tahapan seleksi selesai di lakukan, pengumuman hasil seleksi akan di umumkan oleh masing-masing sekolah. Pengumuman biasanya di lakukan secara online atau di pasang di papan pengumuman di sekolah. Jangan lupa untuk terus memantau pengumuman dari sekolah yang kamu daftarkan.

Daftar Ulang PPDB SMP KOTA YOGYAKARTA 2023/2024

Setelah pengumuman, kamu akan di wajibkan untuk melakukan daftar ulang. Daftar ulang di lakukan untuk memastikan bahwa kamu resmi menjadi siswa di sekolah yang kamu daftarkan. Pastikan kamu membawa berkas-berkas yang di perlukan pada saat daftar ulang.

Catatan Penting untuk Siswa dan Orang Tua

Sebagai siswa atau orang tua siswa, ada beberapa hal penting yang perlu di perhatikan sebelum dan saat melakukan PPDB SMP. Beberapa hal tersebut antara lain:

  1. Pastikan kamu telah memahami jadwal, persyaratan, dan cara pendaftaran PPDB SMP.
  2. Siapkan dokumen-dokumen yang di perlukan dengan baik.
  3. Persiapkan diri dengan baik untuk menghadapi tahapan seleksi.
  4. Dengan memperhatikan hal-hal tersebut, kamu dapat memastikan bahwa proses PPDB SMP berjalan lancar.

Kesimpulan

PPDB SMP merupakan kegiatan penting dalam memilih sekolah yang tepat untuk anak. Untuk memastikan proses PPDB berjalan dengan baik, kamu perlu memperhatikan jadwal, persyaratan, dan cara pendaftarannya. Selain itu, persiapkan diri dengan baik untuk menghadapi tahapan seleksi dan patuhi protokol kesehatan yang telah di tetapkan. Dengan melakukan semua hal tersebut, kamu dapat memastikan bahwa anakmu berhasil masuk ke sekolah yang di inginkan. Sampai Jumpa di Artikel Menarik Lainnya!

Baca Juga:   Contoh Soal Pilihan Ganda Fikih Kelas 2/II SD/MI Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawabannya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *